4 Tips Penting Saat Pasang Panel Tenaga Surya

Panel Tenaga Surya sudah mulai digunakan di Indonesia sebagai suatu langkah hemat dalam pemakaian listrik. Banyak keuntungan menggunakan panel surya asalkan Anda tahu tips pasang panel surya yang benar!

4 Tips Penting Saat Memasang Solar Panel 

Cek 4 tips penting saat pasang panel surya di artikel ini!

1. Perhatikan kualitas bahan panel yang digunakan 

Panel surya adalah sumber energi listrik yang berasal dari panas matahari. Sumber energi listrik dari panas matahari ini mulai banyak digunakan di Indonesia. Banyak manfaat yang bisa dirasakan bila menggunakan panel surya. Salah satunya adalah manfaat biaya listrik yang bisa dihemat hingga 30 persen setiap bulannya. Baik untuk rumah tangga hingga untuk industri. 

Namun saat melakukan pemasangan, anda juga harus lebih memperhatikan kualitas bahan yang digunakan. Bahan panel surya yang yang berkualitas akan mempengaruhi kinerja dan keawetan penggunaannya. Bahan berkualitas yang digunakan ini juga akan menentukan harga dan penawaran panel surya yang akan dipasang. 

2. Pilih lokasi yang tidak terhalang bayangan 

Tips penting lainnya yang bisa anda gunakan saat Pasang Panel Surya adalah dengan memilih lokasi yang tepat. Lokasi pemasangan panel surya yang tepat adalah yang tidak terhalang bayangan baik pepohonan maupun bayangan bangunan lainnya. Sehingga sinar matahari yang masuk tidak akan terhalang dan bisa dikonversi dengan baik. 

Pemilihan lokasi yang tepat akan menentukan kualitas konversi panas matahari menjadi energi listrik. Hal inilah yang menjadi alasan mengapa banyak panel listrik dipasang di bagian atap bangunan. Atap bangunan cenderung tidak mudah terhalang bayangan diatasnya. Sehingga bagian atap akan menjadi tempat yang sempurna untuk Pasang panel surya. 

BACA JUGA:   Cara Menulis Aksara Jawa Yang Benar dan Mudah

3. Perhatikan proses pemasangannya

Proses pemasangan Panel Tenaga Surya memang cenderung lebih mudah daripada melakukan pemasangan instalasi listrik pada umumnya. Proses pemasangan panel surya akan lebih praktis karena tidak membutuhkan banyak alat atau jaringan. Sehingga bila dibutuhkan untuk pembangunan dan renovasi, panel surya akan bisa dipasang atau dibongkar dengan mudah. 

4. Pilih perusahaan produsen terpercaya 

Tips lainnya yang bisa anda gunakan saat Pasang Panel Tenaga Surya yang terpercaya lainnya adalah dengan memilih perusahaan panel surya yang terpercaya. SUN Energy adalah perusahaan produsen panel surya yang sudah punya pengalaman proyek baik lokal maupun internasional sehingga produk panel surya yang dihasilkan akan mempunyai bahan berkualitas.

SUN Energy adalah perusahaan produsen panel surya yang sudah terpercaya karena penggunaan bahan berkualitasnya. Produk panel surya ini mempunyai banyak manfaat tak hanya untuk memasok listrik namun juga untuk menjaga lingkungan. Ingin Pasang panel surya berkualitas? Kunjungi website resmi SUN Energy dan dapatkan penawaran terbaiknya.Informasi lengkap mengenai produk Solar Panel kunjungi : https://sunenergy.id

Tika Widya

Tika Widya C.DMP adalah seorang penulis yang sudah menekuni industri kreatif secara profesional sejak tahun 2018. Ia telah menjadi content writer, copywriter dan creative writer pada lebih dari 914+ proyek penulisan skala nasional dan internasional. Pada tahun 2024, ia berhasil menjadi satu-satunya penulis Indonesia yang masuk daftar Emerging Writer Australia-Asia. Kini, Tika Widya mengajar menulis lewat Tikawidya.com, Tempo Institute dan Kelas Bersama. Ia juga membentuk Komunitas Belajar Nulis yang aktif mengawal 1800+ penulis dari seluruh Indonesia untuk terus berkarya dan menyemarakkan industri literasi nusantara.

2 komentar pada “4 Tips Penting Saat Pasang Panel Tenaga Surya

  • November 25, 2022 pada 6:20 am
    Permalink

    I like the valuable information you provide in your articles.

    I’ll bookmark your blog and check again here regularly.
    I am quite certain I’ll learn many new stuff right here! Good luck for the next!

    Balas

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *